Cara Mendapatkan Domain .Com Gratis di 1and1.com

Free domain at 1and1.com Mendapatkan Domain berekstensi .com memang tidaklah mudah, dibutuhkan sejumlah uang dan kepercayaan untuk mendapatkan domain com. Oleh karena itulah, saya akan membagikan postingan mengenai Cara Mendapatkan Domain com gratis selama 1 tahun terbaru September 2015. Admin akan membagikan trik ini kepada kalian karena admin juga ingin kalian memiliki domain com sendiri mungkin tujuan utamanya adalah domain ekstensi com lebih mudah diingat dan juga jika mempunyai sebuah Blog atau Website kemungkinan besar Anda akan bisa diterima oleh penyedia iklan berbaris PPC yang saat ini sedang terkenal yaitu Google Adsense. Google Adsense sebenarnya juga bisa dipasang oleh domain sub blogspot karena sub blogspot tersebut merupakan sebuah produk milik Google, selain dari Blog sub domain blogspot Google Adsense bisa didapatkan oleh produk Google yang lain seperti Youtube. Trik yang saya lakukan adalah trik terbaru dan belum ada orang yang mempublikasikan trik ini. Jadi, untuk keamanan dan agar trik ini bisa terjaga Anda tidak boleh memberitahukan kepada orang lain mengenai trik ini. Admin membuatkan trik ini khusus pembaca setia saja, karena banyak sekali pembaca Blog ini yang seperti kutu loncat ketika sudah membaca lalu ia akan kabur setelah membacanya. Memang itu wajar bagi Blog Gado-Gado yang bercampur dengan topik Cheat Game Online. Oke langsung kembali ke topik.

Domain COM bisa Anda dapatkan gratis hanya di 1and1.com, untuk mendapatkan domain ini Anda harus membaca trik ini secara lengkap agar tidak terjadi keluhan mengenai error atau ralat. Saya tidak akan membalas komentar yang berisikan pesan tersebut. 1and1 merupakan tempat untuk membeli hosting dan domain terbaik. Jadi, trik ini saya hanya khususkan untuk orang Indonesia.

1and1.com
Klik untuk memperjelas

Ini dia cara mendapatkan domain .com gratis terbaru:

Langkah-langkah
1. Daftar dulu NO Hp luar negeri, daftar lakukan di sini https://www.twilio.com/
2. Sekarang kunjungi situs 1and1.com.
3. Pilih Get your free domain, pilih domain yg mau ente order misal: domainku.com . Klik find.
4. Kalo domainnya masih tersedia maka akan muncul tulisan Avaiable.



5. Lalu pilih Continue with domain only.


6. Klik Continue, lalu klik lagi create new account.
7. Isi semua datanya.
Klik untuk memperjelas
Billing information
-Are you using the product for business or personal purposes?
-Business
-Personal
Company Name*
Title*
First name*
Last name*
Country
UNITED STATES (saran, biarkan tetap US) Choose another Country
Address*
Address 2
City*
State/Province*
ZIP*
E-mail*
Phone Number* (if additional info is needed) (gunakan no hp yg ente buat pada langkah pertama)
Use the above data to register your domain?
Create new contact data to register yourdomain?
Register your domain privately? More Information (not available with .us, ca, .co or new domain extensions)
Password
Choose a password for your 1&1 Control Panel. Enter at least 7 characters. Your customer ID will be automatically assigned.
Password
Repeat password Continue to payment options


Tinggal lakukan pembayaran, setelah itu tinggal nunggu domain di proses adminnya gan,. Paling cepat 1hari paling lama 1minggu.
Semoga bermanfaat.

NP: Untuk data alamat anda bisa gunakan data alamat Disini

Sebenarnya tidak 100% gratis kalian hanya diminta membayar $0.18 untuk ICANN fee atau pajaknya tapi domainnya gratis untuk tahun pertama. Walaupun demikian ini adalah alternatif bagi kalian yang sedang membutuhkan domain dengan budget sedikit karena sangat murah untuk tahun pertamanya.

Jika kalian kesusahan masuk ke dalam websitenya kalian bisa menggunakan vpn atau proxy agar dapat mengakses situs tersebut.

Semoga Bermanfaat.

Post a Comment

0 Comments