Khasiat Minyak Zaitun Untuk Kesehatan Tubuh

Umdah.Co- Olive Oil atau yang sering disebut dengan minyak zaitun merupakan minyak yang hanya  terdapat pada buah zaitun atau buah Olea Europaea. Minyak zaitun adalah satu satu dari yang minyak sehat, hal ini disebabkan karena minyak zaitun banyak  mengandung lemak tak jenuh yang tinggi. Buah zaitun bisa juga untuk dikonsumsi begitu saja. Minyak zaitun juga terkadang dijadikan sebagai bahan untuk kosmetik atau untuk perawatan rambut. selain yang kami sebutkan diatas minyak zaitun juga terdapat manfaat yang lebih banyak diantaranya yaitu sebagaimana yang akan kami sebutkan dibawah nantinya.


Khasiat Minyak Zaitun Untuk Kesehatan Tubuh


Dalam setiap 100 gram dari minyak zaitun mengandung gizi :

Energi – sebanyak 3701 kJ (885 kcal)
Karbohidrat dengan 0 g
Lemak – sebanyak 100 g.
Dengan rincian sebagai berikut :

  • Jenuh (14 g)
  • Tak jenuh tunggal (73 g)
  • Tak jenuh ganda (11 g)
  • Omega-3 lemak (<1,5 g)
  • Omega-6 leak (3,5-21 g)

Protein – 0 g
Vitamin E – 14 mg (93%)
Vitamin K – 62 mg (59% )

MANFAAT MINYAK ZAITUN UNTUK KESEHATAN TUBUH

Berikut ini manfaat minyak zaitun untuk kecantikan dan juga kesehatan tubuh kita, karena selain untuk kesehatan tubuh kita, minyak zaitun juga bisa untuk kita jadikan sebagai alat untuk menambah kesehatan kita.

1. Memberikan Kelembapan yang alami pada kulit kita.

Sering mengalami masalah kulit kering? maka anda butuh makanan kulit yang  alami untuk memberikan kelembapan yang ekstra misalnya menggunakan lidah buaya, dan juga minyak zaitun, Kandungan vitamin E dalam minyak zaitun akan sangat baik untuk kita dalam memberikan kadar minyak yang alami. Cara menggunakannya adalah:

 1. Silakan Bersihkan wajah anda dulu, sebelum memakaikan  minyak zaitun.
 2. Dan Oleskan minyak zaitun sebelum tidur pada kulit wajah anda,  namun anda harus Hati-hati untuk mengoleskan minyak ini pada daerah yang sensitif seperti di sekitar mata anda.

2. Sebagai Pencegahan Untuk Kanker

Dalam sebuah penelitian ditemukan yang bahwa ada pengaruh bagi setiap orang yang minum minyak zaitun dalam menyembuhkan penyakit kanker, dan juga bisa untuk menurunkan risiko untuk terjadi kanker kolorektal. Selain hal  itu, untuk wanita yang sedang menyukai memakai  minyak zaitun bisa untuk memberikan perurunan pada risiko terjadinya kanker di payud4ra wanita.

3. Untuk Mencegah Penuaan Sejak Dini.

zat linoleic acid minyak zaitun yang membantu serta untuk  menjaga kadar air dalam  kulit wajah anda, hal ini untuk tidak muncul keriput pada saat kita masih usia dini.

3. Sebagai Penghilang Noda Jerawat di Wajah.

Untuk masalah yang terjadi pada kulit wajah anda berupa noda bekas jerawat bisa dihilangkan dengan bantuan minyak zaitun yaitu dengan Cukup panaskan sebentar saja untuk minyak zaitun, kemudian anda oleskan pada bagian wajah anda yang terdapat bekas noda jerawat.

4. Dapat Juga Untuk Mengontrol Tekanan darah.

Dalam beberapa kasus, terbukti yang bahwa minyak zaitun ini bisa dijadikan sebagai alat untuk menurunkan atau mengontrol tekanan darah anda, namun hal ini harus dengan resep dari dokter agar lebih maksimal dan untuk berhati hati.

5. Untuk Pencegahan penyakit Stroke

Pada penelitian yang dilakukan baru-baru ini menunjukkan yang bahwa, orang-orang yang menggunakan  minyak zaitun akan tidak mudah terkena penyakit strok ini dari orang yang tidak mengkonsumsinya.

6. Bisa Juga Untuk Minyak  Rambut Alami.

Salah satu hal yang sering orang gunakan untuk minyak zaitun ini adalah untuk minyak rambut alami, karena dengan menggunakan minyak zaitun ini akan menjaga rambut kita dari semisal kerontokan dan semacamnya. berikut cara penggunaannya :

  • Anda bisa mengoleskan minyak zaitun pada kulit kepala anda.
  • Pijat  kulit kepala anda untuk lebih meresapnya minyak zaitun.
  • Dan selanjutnya tutuplah rambut memakai handuk lebih kurang10 menit

Dengan Kombinasi pemakaian minyak zaitun, dengan kuning telur atau madu asli sebagai masker, untuk mencegah kerontokan pada rambut anda.

7. Untuk Memperlebat Pertumbuhan Rambut.

Minyak zaitun selain hal diatas juga bisa untuk memperlebat rambut yang butuh kepada nutrisi. Cara penggunaan minyak zaitun ini  juga mudah sekali yaitu cukup dengan oleskan masker pada rambut anda,  kemudian kita diamkan sebentar sehingga meresap dalam kulit kepada dan kemudian kita bilas dengan air bersih.

Demikianlah Khasiat Minyak Zaitun Untuk Kesehatan Tubuh yang dapat kami berikan dan masih banyak sekali manfaat dari minyak zaitun ini yang tidak kami sebutkan, bukan hanya sebatas yang kami sebutkan, terima kasih telah membaca. Wassalam

Post a Comment

0 Comments